Sahabat, kayaknya jadi salah satu tipe manusia yang paling dicari selain jodoh. Saya pribadi sangat-sangat iri dengan orang yang bisa sahabatan dari kecil dan tetap awet hingga kini.Meski dalam perjalanannya, suatu hubungan nggak lepas dari konflik. Entah salah paham, prinsip yang tak lagi sama, jatuh cinta ke orang yang sama, atau konflik lainnya.Ada yang akhirnya baikan dan masih sahabatan sampai sekarang. Ada yang...
Pantai Lariti terletak di Desa Soro, Kecamatan Lambu Sape. Dapat ditempuh dengan lama perjalanan kurang lebih 3 jam dari pusat kota Bima. Dengan medan jalan yang meliuk-meliuk seperti ular. Abis ketemu liuk, liuk lagi. Jadi pastikan yang membawa kendaraan adalah yang expert . Gue pribadi ampe pusing liat jalanannya. Tapi untuk kondisi jalan, tenang saja, mulus kok. Pantai Lariti merupakan salah satu top...
Hai april, selamat datang. Wah udah bulan 4 aja, Blog ini juga sudah lama nggak gue isi. Mungkin karena kerjaan lagi banyak-banyaknya. Hampir tiap hari pulang malam karena ada sistem baru. Jadi tiap kali pulang bawaannya cuma pengen cuci muka, nge-youtube, lalu tidur. Sungguh unfaedah sekali hidupku. Kalian gimana Maretnya? Apakah berlalu dengan sangat baik, baik, cukup baik, biasa aja, atau buruk? Ini...
Apa gue bisa ya? bahkan untuk punya sebuah surat tanah, gue masih nggak mampu. Apa lagi buat punya rumah. Definisi sukses menurut bapak adalah anak yang punya rumah tiga tingkat, dengan satu lantai jadi miliknya. Gue sedang dalam masa menyemangati diri sendiri. Gamang dengan pilihan hidup yang telah gue buat. Rasanya tak pernah menjadikan gue siapa-siapa. Bahkan tulisan ini pun, yang gue yakin...
Saya menoleh ke belakang, saat seorang rekan kerja tiba-tiba menepuk pundak dan bertanya, “kemarin ke wawo ya?” Saya dengan tatapan bingung dan menyelidik, menatapnya heran, bagimana dia bisa tahu? “Pakai motor supra kan? Kemarin aku liat kamu boncengan ama temanmu” “Wah, berarti Feli harus lebih hati-hati lagi nih” jawab saya dengan nada bercanda yang disambut tawa olehnya. Rayon namanya, salah satu rekan kerja...
4 Tanda yang Akan Terjadi Sebelum Kamu Dimarahi Orangtua
Desember 06, 2020 / BY Felicia Latinka
Saya sebenarnya ingin menulis artikel soal patah hati yang rencananya akan saya posting di kompasiana. Hanya saja, saya masih bingung akan saya khususkan kemana tema patah hatinya. Lalu jadilah saya kembali menatap kertas kosong. Menulis artikel baru ini.Siapa disini yang orang tuanya rada-rada emosian atau emang emosian? Please raise your hand. Kalau orang tua lagi mau marah, kadang kita pasti tahu. Aura-aura sekitarnya...
Momen Abu-abu yang Bisa Datang Kapan dan untuk Siapa Saja
November 23, 2020 / BY Felicia Latinka
Kamu mungkin pernah punya momen abu-abu. Momen yang saya juluki sebagai momen tidak jelas. Mirip seperti warna abu-abu. Tidak hitam tapi tidak juga putih. Pernah disuatu waktu, setelah jalan-jalan bersama kawan. Tertawa bergembira, ngeshare di sosmed betapa bahagianya waktu yang kamu lewati. Setelah kamu kembali ke kamar dan berbaring. Kamu hanya diam menatap langit-langit kamar. Hp yang biasanya selalu kamu mainkan, kali ini...